Asing Net Sell Bulan Agustus Tahun 2015

Asing Net Sell Bulan Agustus Tahun 2015

Penutupan 11/9 Jumat IHSG menguat 17,207 poin (0,39 persen) ke level 4360,468. Sebanyak 152 saham naik,129 saham bergerak turun dan 75 saham stagnan.

Total frekuensi transaksi sebanyak 177.585 kali dengan volume 4,65 miliar lembar saham senilai Rp 3,975 triliun.Sedangkan value transaksi di pasar reguler mencapai Rp 2,920 triliun dan value transaksi di pasar negosiasi senilai Rp 1,045 triliun.

Tanggal
Close
Change
Percent %
Net Buy
Net Sell
3
4800,182
2,347
0,05
328 miliar

4
4781,087
19,095
0,39

532 miliar
5
4850,532
69,445
1,45

189 miliar
6
4806,564
43,968
0,90

252 miliar
7
4770,303
36,261
0,75

260 miliar
10
4748,494
21,354
0,44

114 miliar
11
4622,591
126,358
2,66

585 miliar
12
4479,491
143,100
3,09

764 miliar
13
4584,250
104,759
2,33

1.105 triliun
14
4585,391
1,141
0,02

421 miliar
18
4510,478
74,913
1,63

514 miliar
19
4484,242
26,236
0,58

439 miliar
20
4441,911
42,331
0,94

2,573 triliun
21
4335,953
105,958
2,38

770 miliar
24
4163,729
172,224
3,97

734 miliar
25
4228,501
64,772
1,55

698 miliar
26
4237,733
9,232
0,21

528 miliar
27
4430,632
192,899
4,55
219 miliar

28
4446,201
15,569
0,35

140 miliar
31
4509,607
63,406
1,42
313 miliar

860 miliar
10,758 triliun

IHSG Agustus 2015

IHSG pada tanggal 14 September 2015 berada di rentang support 4332 – 4353 dan resistance 4373 – 4395.Fokus dan cermati saham Sri Rejeki Isman Tbk (SRIL) Happy trading

Agenda kegiatan di bulan September
17 September 2015 - BI RATE September 2015
18 September 2015 - Statistik Utang Luar Negeri Indonesia Juli 2015
30 September 2015 - Statistik Posisi Investasi Internasional Indonesia Triwulan II/2015

Demikian Asing Net Sell Bulan Agustus Tahun 2015.Happy trading.(www.eddyelly.com).

Komentar spam dan link hidup tidak akan dipublikasikan.

Contact Form

Name

Email *

Message *